Senin, 24 November 2008

Tuanku Keramat


Buku bacaan Anak Sekolah Dasar/MI

Judul Buku : Tuanku Keramat
Pengarang : Yunus St. Majolelo
Kertas isi : HVS 80 gr. cetakan 2 warna
Cover : Artpaper 210 gr. Full color
Ukuran : 21 x 14,5 cm
Jumlah hal. : 32 halaman
Diterbitkan oleh: Penerbit Buku Alam Minangkabau
”Kristal Multimedia”
Jln. Mangga No.5
Tangah Jua - Bukittinggi

Kepulangan Alifba dari Mekkah mengejutkan semua orang. Mereka tidak percaya, namun gurunya membenarkan bahwa mereka telah melaksanakan ibadah haji di sana. Terlebih-lebih lagi, dia pun sudah dapat membaca AlQur’an dan tahu pula akan maknanya. Pendeknya sekarang Alifba jauh lebih pandai dari gurunya. Akhirnya pendudukan kampung mengangkatnya menjadi guru mengaji menggantikan gurunya yang sudah wafat dengan gelar Tuanku Keramat.

1 komentar:

Rahmat Febrianto mengatakan...

Mengharukan, ketika status saya di FB saya sitir sedikit kisah si Alifba, tidak ada yang tahu siapa dia. Bisakah saya memperoleh buku-buku yang ada di situs ini?